Tag: Phishing
-
Waspada! Tiga Celah Keamanan Serius di Windows 11 yang Harus Segera Diperbaiki
Microsoft baru saja mengumumkan ada tiga celah keamanan serius atau yang disebut zero-day yang sedang dimanfaatkan dalam serangan siber. Bagi pengguna Windows, ini tentu menambah kekhawatiran, apalagi dengan berakhirnya dukungan keamanan untuk Windows 10 dan meningkatnya serangan siber dari Rusia. Di bulan ini, Microsoft merilis update keamanan yang mencakup 159 celah keamanan, 12 di antaranya…
-
Awas! Modus Penipuan Baru yang Bikin Kamu Matikan Fitur Keamanan iPhone
Zaman sekarang, smartphone modern seperti iPhone sudah punya fitur keamanan canggih yang melindungi penggunanya dari scammer dan hacker. Tapi, mereka juga nggak kehabisan akal untuk memanipulasi kamu agar mematikan perlindungan ini. Salah satu trik terbaru mereka adalah lewat pesan teks (SMS) phishing. Gimana Cara Scam Ini Bekerja? Dilaporkan oleh BleepingComputer, trik ini dimulai dengan SMS…
-
Bagaimana AI Membantu Meningkatkan Keamanan dari Ancaman Siber
Seiring dengan perkembangan teknologi digital, ancaman siber semakin kompleks dan canggih. Serangan seperti malware, phishing, ransomware, hingga serangan DDoS (Distributed Denial of Service) menjadi tantangan bagi banyak organisasi dan individu. Di sinilah kecerdasan buatan (AI) berperan penting dalam meningkatkan keamanan siber. AI mampu mendeteksi, menganalisis, dan merespons ancaman siber secara real-time, sehingga membantu mencegah serangan…
-
Cara Meningkatkan Keamanan Jaringan WiFi Kantor
Keamanan jaringan WiFi kantor sangat penting untuk melindungi data-data sensitif perusahaan dari akses yang tidak sah. Dengan semakin banyaknya perangkat yang terhubung ke jaringan WiFi, risiko keamanan pun semakin meningkat.Berikut beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk meningkatkan keamanan jaringan WiFi kantor: 1. Gunakan Password yang Kuat dan Unik 2. Aktifkan Enkripsi WPA2 atau WPA3 3. Sembunyikan SSID (Service Set…