Tag: tarif impor
-
Perang Dagang Makin Panas, Ini 5 Senjata China Hadapi AS
Perang dagang antara dua raksasa ekonomi dunia, Amerika Serikat dan China, kembali memanas. Kedua negara saling menaikkan tarif impor: produk China ke AS dikenakan tarif hingga 245%, sementara China membalas dengan tarif 125% terhadap barang-barang asal Amerika. Situasi ini memicu kekhawatiran global akan terjadinya resesi ekonomi. Namun, China dinilai memiliki sejumlah keunggulan yang bisa digunakan…
-
Supplier China Tawarkan Trik Curang ke Seller Amazon AS: “Bisa Ubah Nilai Barang untuk Akali Tarif”
Tarif impor dari China yang diberlakukan Presiden Donald Trump rupanya bikin pusing bukan cuma seller Amazon di Amerika, tapi juga para produsen dan distributor asal China. Karena beban tarif makin tinggi—bahkan bisa tembus 145%—beberapa supplier asal Negeri Tirai Bambu mulai menawarkan jalan pintas yang melanggar hukum ke para seller: memalsukan nilai barang di invoice agar…
-
Apple Produksi iPhone Senilai Rp. 370 Triliun di India, Perlahan Tinggalkan China
Apple makin serius memindahkan produksi iPhone dari China ke India. Dalam 12 bulan terakhir hingga Maret 2025, Apple merakit iPhone senilai $22 miliar (sekitar Rp. 370 Triliun) di India, naik hampir 60% dibanding tahun sebelumnya. Angka ini setara dengan 20% dari total produksi iPhone global Apple. Sebagian besar iPhone yang dirakit di India ini berasal…
-
Trump Ingin iPhone Dibuat di Amerika, Tapi Harganya Bisa Rp.55 Jutaan
Pemerintahan Trump lagi-lagi bikin gebrakan! Kali ini, mereka mendorong Apple buat memindahkan produksi iPhone dari China ke Amerika Serikat. Tapi sayangnya, para analis industri teknologi langsung pasang kening berkerut. Kenapa? Karena ide ini dinilai terlalu ambisius dan nggak realistis buat dijalankan dalam waktu dekat. Salah satu penyebabnya adalah tarif impor super tinggi yang baru aja…
-
Perang Dagang Trump: Apa Dampaknya Buat Kita?
Donald Trump lagi-lagi bikin heboh dengan rencana menaikkan tarif impor dari tiga negara utama mitra dagang AS: Kanada, Meksiko, dan China. Kalau beneran diterapkan, kebijakan ini bisa mengganggu perdagangan global, bikin harga barang naik, dan bahkan mengancam banyak pekerjaan di AS. Kenapa Trump Mau Naikin Tarif? Trump bilang, tarif ini tujuannya untuk menekan migrasi ilegal…